(011).jpg)
1. Persiapan bahan.
Siapkan bahan yang terdiri atas 2 ekor lele, kol, mentimun, kemangi, dan selada secukupnya.
2. Persiapan bumbu.
Siapkan bumbu yang meliputi bawang putih 1 siung, bawang merah 3 siung, cabai merah 2 buah, cabai rawit 3 buah, tomat 1/2 butir ukuran sedang, jeruk lemon 1 butir, gula merah, terasi dan garam secukupnya.
3. cara membuat
proses membuat pecel lele meliputi langkah-langkah sebagai berikut:
a). bumbu yang terdiri atas cabai merah, cabai rawit, bawang merah, bawang putih, dan gula di haluskan untuk membuat sambal pecel lele, lalu di tambahkan air jeruk lemon. sambal di buat untuk melengkapi peel lele.
b). lele di goreng hingga matang.
c). sambal di hidangkan secara terpisah dalam piring kecil atau cobek.